Epicareer Might not Working Properly
Learn More

Finance Accounting Manager

Salary undisclosed

Apply on


Original
Simplified

Tanggung jawab :

  1. Mengawasi dan membuat laporan keuangan berkala; memastikan bahwa hasil yang dilaporkan mematuhi prinsip akuntansi yang berlaku umum atau standar pelaporan keuangan.
  2. Menjaga dan memastikan sistem informasi keuangan yang efisien dalam organisasi untuk memungkinkan tim manajemen mengambil tindakan yang tepat dan tepat waktu
  3. Menganalisis biaya di seluruh organisasi, menerapkan langkah-langkah pengendalian biaya dan memastikan penerapan yang tepat dan memastikan profitabilitas.
  4. Dapat membuat laporan keuangan bulanan, tahunan (Tax & Bank), terdiri atas laporan laba-rugi, laporan neraca dan laporan cash flow
  5. Melakukan Risk Control/Pengendali Resiko
  6. Memastikan ketersediaan dana operasional yang dibutuhkan oleh perusahaan untuk kegiatan operasional sehari-hari, dengan melakukan koordinasi dengan para pimpinan unit usaha
  7. Mengontrol pelaksanaan pengelolaan keuangan yang meliputi pembayaran ke supplier, penagihan kepada customer, serta memonitor pembayaran dari klien/customer

Kualifikasi :

  • Gelar Sarjana/Gelar Profesional di bidang Akuntansi, Keuangan, atau pajak dengan pengalaman minimal 10 tahun di bidang keuangan dan akuntansi, minimal 3 tahun sebagai Finance & Accounting Manager
  • Manajemen yang sangat baik, inisiatif yang baik, dan keterampilan analitis yang kuat
  • Memahami perpajakan (Tax planning, PPH21, PPH23, PPH Final, PPN dan lain lain).
  • Memiliki karakter kepemimpinan, integritas yang tinggi dan kemampuan dalam menganalisis & strategi
  • Mempunyai Brevet A & B Perpajakan
  • Pengetahuan mendalam tentang peraturan perpajakan dan akuntansi.
  • Professional dengan interpersonal dan skill komunikasi yang baik